Faktatv.com - Gubernur Riau, Arsyad Juliandi Rahman pagi tadi menyambut kedatangan Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral, Arcandra Tahar, di Vip Lancang Kuning Bandara Sultan Syarif Kasim, kedatangan Wakil Menteri ke Pekanbaru bermaksud untuk mengunjungi PT. Chevron.
Comments